Mencari solusi masalah saya kemarin berdasarkan jawaban pak dosen willy mengenai Slackware-current di reponya yang tidak bermasalah dan kemungkinan besar ada masalah waktu transfer data membuat saya penasaran.
Saya mempelajari ulang perintah rsync dan akhirnya merubah perintah sinkronsisasi yang saya gunakan. Saya mulai dengan membaca manual rsync.
Dan berikut perintah yang saya gunakan.
Sebelum : Selengkapnya… »
Siang ini saya mendapatkan galat checksums dan gnutls menghilang setelah melakukan upgrade Slackware GNU/Linux dengan perintah :
# slackpkg update
# slackpkg upgrade
Namun setelah menjalankan perintah tersebut banyak aplikasi yang tidak dapat dipasang. Setelah saya telusuri ternyata wget tidak dapat berjalan karena pustaka gnutls tidak dapat ditemukan.
Setelah saya telusuri paket yang terpasang kecurigaan saya Selengkapnya… »
Hanya mencoba sesuatu yang baru dari wahana yang lama tak saya sambangi, pemrograman web menggunakan PHP dengan Yii Framework.
Mengikuti link dari salah satu post di grup sebuah website jejaring sosial saya terperosok ke sebuah situs pengembangan kerangka kerja pemrograman PHP, YiiFramework. Menelusuri situs ini saya terkesan dengan desain, dokumentasi, dan fitur yang ada. Aplikasi ini dibangun atas kebutuhan pengembangan berbasis Web 2.0.
Bila ingin mengunduh aplikasi ini silakan Selengkapnya… »
Hanya iseng mengumpulkan link kumpulan tutorial.
http://www.debianadmin.com/running-vhosts-with-apache2-mpm-itk-on-debian.html
http://articles.slicehost.com/2010/5/20/installing-apache-on-debian
http://articles.slicehost.com/2010/5/20/apache-configuration-on-debian-part-1
http://articles.slicehost.com/2010/5/20/apache-configuration-on-debian-part-2
http://articles.slicehost.com/2010/5/20/configuring-the-apache-mpm-on-debian
http://www.howtoforge.com/configuring_apache_for_maximum_performance
Semoga bermanfaat. Selengkapnya… »
Sebenarnya membuat media instalasi NetBSD bisa dilakukan pada semua media yang memiliki antarmuka USB bukan hanya MicroSD. Namun karena saya melakukannya pada MicroSD saya memutuskan untuk membuat judul demikian.
Peralatan yang dibutuhkan :
– Komputer Lengkap dg OS *Nix (saya menggunakan Slackware GNU/Linux);
– Pembaca kartu MicroSD (Card Reader, sekarang murah dan beredar luas);
– Kartu MicroSD.
Unduh image file sesuai spesifikasi mesin Anda di cermin NetBSD Taiwan, bisa juga dari cermin lain kesukaan Anda.
Sebagai root jalankan perintah :
# umount /dev/sdb1
# gzip -d i386memstick-5.1.2.fs.gz
# dd if=i386memstick-5.1.2.fs of=/dev/sdb bs=1M
Lalu coba restart komputer dan booting dari USB.
Selamat mencoba.
Komentar Terbaru